New Yamaha Nmax S 2024 Hadir di Indonesia, Apakah Sudah Menggunakan Mesin 160cc VVA? - Beritakarya.id

New Yamaha Nmax S 2024 Hadir di Indonesia, Apakah Sudah Menggunakan Mesin 160cc VVA?

New Yamaha Nmax S 2024 Hadir di Indonesia, Apakah Sudah Menggunakan Mesin 160cc VVA?
New Yamaha Nmax S 2024 Hadir di Indonesia, Apakah Sudah Menggunakan Mesin 160cc VVA? (youtube/Zoals Prasetyo)
New Yamaha Nmax S 2024 Hadir di Indonesia, Apakah Sudah Menggunakan Mesin 160cc VVA?
New Yamaha Nmax S 2024 Hadir di Indonesia, Apakah Sudah Menggunakan Mesin 160cc VVA? (youtube/Zoals Prasetyo)

Beritakarya.idNew Yamaha Nmax S 2024 menjadi salah satu skutik maxi terbaru yang dimiliki pabrikan Yamaha.

Motor matic tersebut hadir dengan desain yang menawan serta punya fitur-fitur canggih yang menggoda.

Salah satu kelebihan yang dimiliki oleh New Yamaha Nmax S 2024 adalah tersedianya fitur keyless dan panel digital meter.

Sehingga motor bergaya skutik maxi ini akan terlihat lebih modern dengan teknologi canggih yang melekat padanya.

Baca Juga Yamaha Aerox 175cc 2024 Hadir di Pasaran, Garapan Yamaha atau hasil Kloningan Pabrikan Lain?

Pertanyaannya sekarang, apakah New Yamaha Nmax S 2024 sudah menggunakan mesin berkapasitas 160cc VVA?

Sayangnya untuk saat ini motor tersebut masih sama dengan generasi sebelumnya, yaitu memakai mesin 155cc.

Begitu juga untuk spesifikasinya masih tidak jauh berbeda dari pendahulunya karena upgrade yang dibawa masih pada penyegaran tampilan.

New Yamaha Nmax S 2024 sendiri didukung dengan sejumlah fitur seperti lampu LED, bagasi bawah jok dan kompartemen barang di depan.

Baca Juga Tampilan Mirip Vespa Matic, New Honda Giorno+ 125 Meluncur dengan Mesin eSP+, Ini Spesifikasinya

Ada juga electric power charger yang bisa digunakan untuk melakukan pengisian ulang baterai smartphone saat berkendara.

Beralih ke kaki-kakinya terdapat suspensi ganda di belakang dan suspensi teleskopik di depan dengan roda yang telah disesuaikan.

Lalu untuk sistem pengereman sudah menggunakan rem belakang cakram dan rem depan cakram yang memberikan keamanan berkendara lebih baik.

Untuk saat ini New Yamaha Nmax S 2024 sudah tersedia di Indonesia dengan harga jual mulai Rp 32 jutaan OTR Jakarta.***